Dikutip dari vivanews.com ternyata Google sekarang ini sedang mengembangkan teknologi terbaru mereka yang merupakan suatu langkah besar Google. Perusahaan ini mengumumkan sebuah proyek mengagumkan yang belum pernah ada sebelumnya, mereka menciptakan kacamata Augmented Reality (AR) yang fungsinya sangat sangat awesome!! :))
Proyek baru ini dirintis oleh Google[x] prusahaan pengujian teknologi rahasia google yang berada di Mountain View, Ca. Kabar mengenai adanya proyek ini sudah ada semenjak bulan Februari lalu, dan semakin ramai dibicarakan setelah pengumuman padad bulan april.
Bersamaan dengan
pengumuman itu, Google juga merilis sebuah video konsep yang menunjukkan
beberapa cara kacamata AR yang dapat digunakan. Kacamata ini juga
berfungsi seperti yang ada pada smartphone. Misalnya seperti pengingat (reminder),
menulis dan mengirim pesan suara melalui layanan perintah berbasis
suara seperti Siri, peta dan arah, pengambilan foto, hingga video call.
Bagian yang terbaik dari
semuanya ini adalah informasi ini muncul pada lensa. Bahkan, jika Google
benar-benar dapat menciptakan produk yang sebagus di video demonstrasi
itu, kacamata ini juga bisa berfungsi sebagai telepon.
Kacamata pintar ini juga dapat diperintah dengan suara melalui built in
mikrofon. Bisa dipergunakan untuk mengetik kalimat pesan instan cukup
dengan mengatakannya saja. Selain itu, perintah suara juga dapat dipakai
untuk melakukan bermacam fungsi lain seperti menjepret foto atau
melakukan pencarian via internet.
Beberapa tampilannya adalah dibawah ini :
- Tampilan Menu Utama dan Reminder
Menu Utama |
Reminder |
- Information dan Navigation
Selain itu ada juga nih interior map yang disediakan, nah itu berguna seandainya kita berada di salahsatu bangunan yang baru kita kunjungi semacam museum dan sebagainya. Untuk mengetahui letak letak ruangan ruangan nya maka Google menyediakan juga fitur peta interior bangunan, sehingga kita dimanjakan olehnya.
Fitur Informasi |
Peta |
Peta Bangunan |
- Weather Condition (kondisi cuaca)
Weather Condition |
- Camera
Camera pada Google Glass |
No comments:
Post a Comment